Search
Rabu 26 Maret 2025
  • :
  • :

Tersisa 38 Kandidat Lolos ke Babak Berikutnya Seleksi Dewan Pengawas TVRI

MAJALAH ICT – Jakarta. Tersisa 38 kandidat untuk lolos seleksi ke babak berikutnya, perebutan posisi sebagai Dewan Pengawas TVRI. Demikian disampaikan Ketua Panitia Seleksi Rekrutmen Calon Anggota Dewan Pengawas LPP TVRI Periode 2016-2016, Freddy H. Tulung. 

Peserta yang lolos seleksi tahap III, masih harus bertarung dalam seleksi berikutnya, yaitu Tes Tertulis dan Wawancara. Tes itu sendiri akan dilaksanakan pada 31 Oktober – 1 November 2016 di Hotel Le Meridien, Jakarta. Di antara yang lolos adalah Henny S Widyaningsih, yang pernah jadi Ketua Komisi Informasi Pusat, ada mantan Ketua Komisi Penyiaran Indonesia Pusat, Judharikawan dan lainnya.

Berikut ini 38 nama yang lolos seleksi tahap III Rekrutmen Calon Anggota Dewan Pengawas LPP TVRI Periode 2016-2016:

No.

NAMA

1

A. Sumartono

2

Abdhy Pirsawan Azis

3

Adam Bachtiar

4

Aji Hardianto Erawan

5

Anggoro Tias

6

Antar MT. Sianturi

7

Ari Purnomoadji

8

Arief Hidayat Thamrin

9

DH Puspitasari Zorawar

10

Dudi Hendrakusuma Syahlani

11

Eddy Kurnia

12

Edi Winarto

13

Harliantara

14

Helmi Adam

15

Hendra Budi Rachman

16

Henny S Widyaningsih

17

Ichsan Maulana

18

Ida Bagus Alit Wiratmaja

19

Ida Parwati

20

Iskandar Achmad

21

Judhariksawan

22

Made Ayu Dwie Mahenny

23

Maryuni Kabul Budiono

24

Mochamad Riyanto

25

Muhammad Ridlo Eisy

26

Osby Vebro

27

Pamungkas Trishadiatmoko

28

Rajab Siregar

29

Retno Intani, ZA

30

Satrio Arismunandar

31

St. Rodlany A. Lbn. Tobing

32

Sudiman Bonavarte

33

Sukirman

34

Supra Wimbarti

35

Theresia Ellasari

36

Widodo Edi Sektianto

37

Yazirwan Uyun

38

Yustis Ricardo Wiraguna